Main Article Content
Abstract
This article reveals the implementation of change management by the Principal towards a superior school at Ahmad Dahlan Junior High School, Jambi City. The main problem discussed is how is change management carried out by the Principal at the school? This article comes from descriptive qualitative research using data collection through observation, interviews and documentation. The research results show that school principals have played a key role in leading change towards superior schools by implementing important stages in change management, including; unfreeze stage, change stage, and refreeze stage. Obstacles that are often faced include; resistance from teachers, staff, students and parents as well as lack of resources and limited experience.
Artikel ini mengungkap tentang penerapan manajemen perubahan Kepala Sekolah menuju sekolah unggul di Sekolah Menengah Pertama Ahmad Dahlan Kota Jambi. Permasalahan utama yang dibahas adalah bagaimana manajemen perubahan dijalankan oleh Kepala Sekolah di sekolah tersebut? Artikel ini berasal dari penelitian kualitatif deskriptif dengan pengumpulan data secara observasi, wawancara, dan dokumentasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa kepala sekolah telah memainkan peran kunci dalam memimpin perubahan menuju sekolah unggul dengan melaksanakan tahapan-tahapan penting dalam manajemen perubahan antara lain; tahap unfreeze, tahap change, dan tahap refreeze. Kendala yang sering dihadapi antara lain; resistensi dari guru, staf, siswa dan wali murid serta kekurangan sumber daya dan keterbatasan pengalaman.
Keywords
Article Details
References
- Anonim. Al-Qur’an dan Terjemahannya. Edisi Penyempurnaan. Lajnah Pentashihan Mushaf Al-Qur’an. Badan Litbang dan Diklat Kementrian Agama Republik Indonesia, 2019.
- Al-Mundziri, al-Hafidz. At-Targhib wa At-Tarhib min al-Hadist asy-syarif. Arab Saudi. Daar al-Fath lil I‘Iam al-‘Arabi, 2014.
- Ali, M. Menyemai Sekolah bertarap Internasional, Refleksi Model Sosial dan Modal Budaya. Yogyakarta. Suara Muhammadiyah Surabata, 2012.
- Arikunto, S. Prosedur Penelitian. Jakarta. Rineka Cipta, 2014.
- Chatib, M. Sekolahnya Manusia, Sekolah Berbasis Multiple Intelegences di Indonesia. Bandung. Kaifa, 2015.
- Darmawan, D. Dinamika Riset Kualitatif. Bandung. Penerbit Remaja Rosdakarya, 2021.
- Davidson, J. Change Management, The Complete Ideal Duides. Jakarta. Prenada, 2005.
- El Kafi, A. H. Kepemimpinan Perubahan dalam Peningkatan Mutu Pendidikan (Studi kasus di Tsanawiyah Negeri 3 Kabupaten Pamengkasan. Malang. Program Magister Manajemen Pendidikan Islam Pasca Sarjana UIN Maulana Malik Ibrahim, 2021.
- Jaluanto. Leading to channge Management (Memimpin Perubahan manajemen+. Serat Acticya, 4, 2015.
- Kahar, I. A. Konsep Kepemimpinan Dalam Perubahan Organisasi (Organisasi Change) Pada Perpustakaan Perguruan Tinggi. Studi Perpustakaan dan Imformasi, 2008.
- Kasali, R. Change. Jakarta. Gramedia Pustaka Utama, 2013.
- Kotter, J. P. Leading Change. Boston. Harvard Business Review Press, 2012.
- Latif, M. Bimbingan Skripsi, Tesis dan Artikel Ilmiah. Jambi. Sultan Thaha Press, 2012.
- Lexy, J. Moleong. Metodologi Penelitian Kualitatif. Bandung. Media Kita, 2005.
- Mulyasa, E. Manajemen dan Kepemimpinan Kepala Sekolah. Jakarta. PT. Bumi Aksara, 2013.
- Nata, A. Manajemen Pendidikan. Jakarta. Kencana, 2007.
- Pidarta, Made. Manajemen Pendidikan Indonesia. Jakarta. PT Melton Putra, 1988.
- Pusat Bahasa Departemen Pendidikan Nasional. Kamus Besar Bahasa Indonesia. Jakarta. Balai Pustaka, 2008.
- Putri, M. L. Implementasi Manajemen Perubahan pada Program Kelas Unggulan di Madrasah Tsanawiyah Negri 2 Bandar Lampung. Bandar Lampung. Program Magister Manajemen Pendidikan Islam Pasca Sarjana UIN Raden Intan Lampung, 2018.
- Qibtiyah, M. Strategi Kepala Sekolah dalam Memban gun Citra Sekolah Swasta Menuju Sekolah Unggul Berkompetitif di SMP Ar Rohmah Putri Malang. Malang. Program Magister Manajemen Pendidikan Islam , Pascasarjana UIN Maulana Malik Ibrahim Malang, 2018.
- Rahim, H. Arah Baru Pendidikan Islam. Jakarta. Logos Wacana Ilmu, 2001.
- Robbins, S. & Coulter, M. Mangement. New Jersey. Pearson Prentice Hall, 2007.
- Schein, E. Organizational Culture and Leadership 4 Th Edition. Sanfransisco. Jossey bass, 2010.
- Siahaan, J. Manajemen Pengembangan Budaya Sekolah Unggul (studi kasus di SMP Taman Siswa Pematang Siantar. Medan. Program Pasca Sarjana Prodi Magister Manajemen Pendidikan Tinggi Universitas Muhammadiyah Sumatra Utara, 2021.
- Sugiyono. Metode Penelitian Pendidikan Kuantitatif, Kualitatif dan R & D. Bandung. Alfabeta, 2014.
- Tolkhah, I. Sejarah Perkembangan Madrasah. Jakarta. Departemen Agama RI, 1999.
- Umiarso & Gozali, I. Manajemen Mutu Sekolah di Era Otonomi Pendidikan, Jogjakarta. IRCiSod, 2010.
- Wibowo. Managing Change, Pengantar Manajemen Perubahan Pemhaman Tentang Mengelola Perubahan dalam Manajemen. Bandung. Alfabeta, 2006.
- Winardi, J. Manajemen Perubahan. Jakarta. Prenadamedia Group, 2015.
- Darma, A. & Banurea, O. K. “Peran Kepemimpinan Kepala Sekolah Dalam Manajemen Perubahan di Lembaga Pendidikan.” Jurnal Manajemen Pendidikan Islam Benchmarking (2019), Januari-Juni 3,1-10, http://jurnal.uinsu.ac.id/index.php/benchmarking/article/view File/6956/3130.
- Diana, & Sa'diyah, M.”Manajemen Perubahan dalam Pendidikan Islam. Study Analisis Manajemen Perubahan Perspektif Qur;an di Pondok Pesantren Miftahul Huda.” Jurnal Pendidikan Islam Tawazaun (2021), Desember 14, 275-284, http://dx.doi.org/10.32832/tawazun. v14i3.5368.
- Deborah, Schroeder-Saulnier, D.Mgt. “Organizational Effectiveness. Preparing Your Workforce for Change, Right Management (2015), https://eoe.leadershipacademy.nhs.uk/wp-content/uploads/sites/6/ 2019/04/1317116579_LRPW_preparing_your_workforce_for_Change.pdf.
- Himyani, S, M. Syahran Jailani, Abd. Malik, , “Pengelolaan Kegiatan Ekstrakurikuler Bidang Keagaman dalam Pembinaan Akhlak Siswa, “Journal of Education Research,1 No. 2 (uni 2022), http://repository.uinjambi.ac.id/id/eprint/13608.
- Jailani, M. Syahran. “Kasih Sayang dan Kelembutan dalam Pendidikan.” Al Fikrah Jurnal Kependidikan IAIN Sultan Thaha Syaifuddin Jambi (2013), 100-109, https://media.neliti.com/media/publications/56476-ID-kasih-sayang-dan-kelembutan-dalam-pendid.pdf.
- Munazat, I. & Nurmila, N.” Manajemen Perubahan Pendidikan di Sekolah.” Jurnal Islamic Education Management ISEMA (2016, Juni 3), 47-54, https://doi.org/10.15575/isema.v1i1.4984.
- Peraturan Pemerintah Nomor 19 tahun 2005 tentang “Standar Nasional Pendidikan.”
- Peraturan Pemerintah Nomor 13 tahun 2015 tentang
- Perubahan Kedua Peraturan Pemerintah Nomor 19 tahun 2005 tentang “Standar Nasional Pendidikan.”
- Peraturan Pemerintah Nomor 32 tahun 2013 tentang Perubahan Peertama atas Peraturan Pemerintah Nomor 19 tahun 2005 tentang “Standar Nasional Pendidikan.”
- Sasmedi, D. Implementasi Manajemen Perubahan pada Satuan Pendidikan. Tribun-Timur.com, 3 (2013), https://makassar.tribun news.com/2013/08/14/implementasi-manajemen-perubahan-pada-satuan-pendidikan?page=all.
- Widayani, K. Implementasi Manajemen Perubahan Terhadap Kinerja Pendidik dan Tenaga Kependidikan di MtsN 3 Medan. Jurnal Manajemen Pendidikan dan Keislaman, (2020, Januari – Juni), 78-86, http://dx.doi.org/10.30821/hijri.v9i1.8224.
- Widodo, H. Manajemen Perubahan Budaya Sekolah. Jurnal Manajemen Pendidikan Islam, (2017, November 2), 287-306, https://doi.org /10.14421/manageria.2017.22-05.
References
Anonim. Al-Qur’an dan Terjemahannya. Edisi Penyempurnaan. Lajnah Pentashihan Mushaf Al-Qur’an. Badan Litbang dan Diklat Kementrian Agama Republik Indonesia, 2019.
Al-Mundziri, al-Hafidz. At-Targhib wa At-Tarhib min al-Hadist asy-syarif. Arab Saudi. Daar al-Fath lil I‘Iam al-‘Arabi, 2014.
Ali, M. Menyemai Sekolah bertarap Internasional, Refleksi Model Sosial dan Modal Budaya. Yogyakarta. Suara Muhammadiyah Surabata, 2012.
Arikunto, S. Prosedur Penelitian. Jakarta. Rineka Cipta, 2014.
Chatib, M. Sekolahnya Manusia, Sekolah Berbasis Multiple Intelegences di Indonesia. Bandung. Kaifa, 2015.
Darmawan, D. Dinamika Riset Kualitatif. Bandung. Penerbit Remaja Rosdakarya, 2021.
Davidson, J. Change Management, The Complete Ideal Duides. Jakarta. Prenada, 2005.
El Kafi, A. H. Kepemimpinan Perubahan dalam Peningkatan Mutu Pendidikan (Studi kasus di Tsanawiyah Negeri 3 Kabupaten Pamengkasan. Malang. Program Magister Manajemen Pendidikan Islam Pasca Sarjana UIN Maulana Malik Ibrahim, 2021.
Jaluanto. Leading to channge Management (Memimpin Perubahan manajemen+. Serat Acticya, 4, 2015.
Kahar, I. A. Konsep Kepemimpinan Dalam Perubahan Organisasi (Organisasi Change) Pada Perpustakaan Perguruan Tinggi. Studi Perpustakaan dan Imformasi, 2008.
Kasali, R. Change. Jakarta. Gramedia Pustaka Utama, 2013.
Kotter, J. P. Leading Change. Boston. Harvard Business Review Press, 2012.
Latif, M. Bimbingan Skripsi, Tesis dan Artikel Ilmiah. Jambi. Sultan Thaha Press, 2012.
Lexy, J. Moleong. Metodologi Penelitian Kualitatif. Bandung. Media Kita, 2005.
Mulyasa, E. Manajemen dan Kepemimpinan Kepala Sekolah. Jakarta. PT. Bumi Aksara, 2013.
Nata, A. Manajemen Pendidikan. Jakarta. Kencana, 2007.
Pidarta, Made. Manajemen Pendidikan Indonesia. Jakarta. PT Melton Putra, 1988.
Pusat Bahasa Departemen Pendidikan Nasional. Kamus Besar Bahasa Indonesia. Jakarta. Balai Pustaka, 2008.
Putri, M. L. Implementasi Manajemen Perubahan pada Program Kelas Unggulan di Madrasah Tsanawiyah Negri 2 Bandar Lampung. Bandar Lampung. Program Magister Manajemen Pendidikan Islam Pasca Sarjana UIN Raden Intan Lampung, 2018.
Qibtiyah, M. Strategi Kepala Sekolah dalam Memban gun Citra Sekolah Swasta Menuju Sekolah Unggul Berkompetitif di SMP Ar Rohmah Putri Malang. Malang. Program Magister Manajemen Pendidikan Islam , Pascasarjana UIN Maulana Malik Ibrahim Malang, 2018.
Rahim, H. Arah Baru Pendidikan Islam. Jakarta. Logos Wacana Ilmu, 2001.
Robbins, S. & Coulter, M. Mangement. New Jersey. Pearson Prentice Hall, 2007.
Schein, E. Organizational Culture and Leadership 4 Th Edition. Sanfransisco. Jossey bass, 2010.
Siahaan, J. Manajemen Pengembangan Budaya Sekolah Unggul (studi kasus di SMP Taman Siswa Pematang Siantar. Medan. Program Pasca Sarjana Prodi Magister Manajemen Pendidikan Tinggi Universitas Muhammadiyah Sumatra Utara, 2021.
Sugiyono. Metode Penelitian Pendidikan Kuantitatif, Kualitatif dan R & D. Bandung. Alfabeta, 2014.
Tolkhah, I. Sejarah Perkembangan Madrasah. Jakarta. Departemen Agama RI, 1999.
Umiarso & Gozali, I. Manajemen Mutu Sekolah di Era Otonomi Pendidikan, Jogjakarta. IRCiSod, 2010.
Wibowo. Managing Change, Pengantar Manajemen Perubahan Pemhaman Tentang Mengelola Perubahan dalam Manajemen. Bandung. Alfabeta, 2006.
Winardi, J. Manajemen Perubahan. Jakarta. Prenadamedia Group, 2015.
Darma, A. & Banurea, O. K. “Peran Kepemimpinan Kepala Sekolah Dalam Manajemen Perubahan di Lembaga Pendidikan.” Jurnal Manajemen Pendidikan Islam Benchmarking (2019), Januari-Juni 3,1-10, http://jurnal.uinsu.ac.id/index.php/benchmarking/article/view File/6956/3130.
Diana, & Sa'diyah, M.”Manajemen Perubahan dalam Pendidikan Islam. Study Analisis Manajemen Perubahan Perspektif Qur;an di Pondok Pesantren Miftahul Huda.” Jurnal Pendidikan Islam Tawazaun (2021), Desember 14, 275-284, http://dx.doi.org/10.32832/tawazun. v14i3.5368.
Deborah, Schroeder-Saulnier, D.Mgt. “Organizational Effectiveness. Preparing Your Workforce for Change, Right Management (2015), https://eoe.leadershipacademy.nhs.uk/wp-content/uploads/sites/6/ 2019/04/1317116579_LRPW_preparing_your_workforce_for_Change.pdf.
Himyani, S, M. Syahran Jailani, Abd. Malik, , “Pengelolaan Kegiatan Ekstrakurikuler Bidang Keagaman dalam Pembinaan Akhlak Siswa, “Journal of Education Research,1 No. 2 (uni 2022), http://repository.uinjambi.ac.id/id/eprint/13608.
Jailani, M. Syahran. “Kasih Sayang dan Kelembutan dalam Pendidikan.” Al Fikrah Jurnal Kependidikan IAIN Sultan Thaha Syaifuddin Jambi (2013), 100-109, https://media.neliti.com/media/publications/56476-ID-kasih-sayang-dan-kelembutan-dalam-pendid.pdf.
Munazat, I. & Nurmila, N.” Manajemen Perubahan Pendidikan di Sekolah.” Jurnal Islamic Education Management ISEMA (2016, Juni 3), 47-54, https://doi.org/10.15575/isema.v1i1.4984.
Peraturan Pemerintah Nomor 19 tahun 2005 tentang “Standar Nasional Pendidikan.”
Peraturan Pemerintah Nomor 13 tahun 2015 tentang
Perubahan Kedua Peraturan Pemerintah Nomor 19 tahun 2005 tentang “Standar Nasional Pendidikan.”
Peraturan Pemerintah Nomor 32 tahun 2013 tentang Perubahan Peertama atas Peraturan Pemerintah Nomor 19 tahun 2005 tentang “Standar Nasional Pendidikan.”
Sasmedi, D. Implementasi Manajemen Perubahan pada Satuan Pendidikan. Tribun-Timur.com, 3 (2013), https://makassar.tribun news.com/2013/08/14/implementasi-manajemen-perubahan-pada-satuan-pendidikan?page=all.
Widayani, K. Implementasi Manajemen Perubahan Terhadap Kinerja Pendidik dan Tenaga Kependidikan di MtsN 3 Medan. Jurnal Manajemen Pendidikan dan Keislaman, (2020, Januari – Juni), 78-86, http://dx.doi.org/10.30821/hijri.v9i1.8224.
Widodo, H. Manajemen Perubahan Budaya Sekolah. Jurnal Manajemen Pendidikan Islam, (2017, November 2), 287-306, https://doi.org /10.14421/manageria.2017.22-05.
