Main Article Content
Abstract
This study aims to examine the implementation of the Independent Learning Curriculum in the formation of student character in Islamic religious education subjects. The main problem of this research is how is the realization of the Merdeka Learning Independent Campus curriculum in elementary schools? This research is a qualitative research with the method of observation, interviews and documentation. The results of the study indicate that the implementation of the independent learning curriculum in schools has been running but there are several obstacles faced by teachers in implementing it. Constraints related to understanding revolve around not understanding the essence of 'free learning,' it is difficult to get rid of the old habit of still dominating the lecture method. Other technical-related obstacles revolve around the difficulty of making teaching modules and the incompatibility of the learning platform with what is in it. Finally, at the evaluation stage, the teacher has difficulty in making an assessment or assessment.
Penelitian ini bertujuan untuk mengkaji implementasi Kurikulum Merdeka Belajar dalam pembentukan karakter siswa pada mata pelajaran pendidikan agama Islam. Permasalahan utama penelitian ini adalah bagaimana realisasi kurikulum Merdeka Belajar Kampus Merdeka di sekolah dasar? Penelitian ini merupakan penelitian kualitatif dengan metode observasi, wawancara dan dokumentasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa implementasi kurikulum merdeka belajar di sekolah telah berjalan namun ada beberapa kendala yang dihadapi guru dalam mengimplementasikannya. Kendala yang terkait dengan pemahaman berkisar pada belum dipahaminya esensi ‘merdeka belajar,’ sulit untuk menghilangkan kebiasaan lama yakni masih mendominasinya metode ceramah. Kendala lain terkait teknis berkisar pada kesulitan untuk pembuatan modul ajar dan ketidaksesuaian platform belajar dengan apa yang ada di dalamnya. Akhirnya pada tahap evaluasi guru mengalami kesulitan dalam melakukan penilaian atau assesmen.
Keywords
Article Details
References
- “JDIH BPK RI.” Peraturan Pemerintah No. 55 Tahun 2007, Tentang Pendidikan Agama dan Pendidikan Keagamaan Bab I, pasal 2, ayat (1) dan (2), Diakses pada 05 September 2022, https://peraturan.bpk.go.id/Home/Details/4777/pp-no-55-tahun-2007.
- “JDIH BPK RI.” Undang-Undang RI Nomor. 20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional, Diakses pada 05 September 2022, https://peraturan.bpk.go.id/Home/Details/43920/uu-no-20-tahun-2003#:~:text=Dalam%20UU%20ini%20diatur%20mengenai,bahasa%20pengantar%3B%20dan%20wajib%20belajar.
- Amin, M. & Syahrir. “Pembangunan Pendidikan Merdeka Belajar
- (Telaah Metode Pembelajaran).” Jurnal Ilmiah Mandala Education 6, no. 1 (April 2020): 7. http://ejournal.mandalanursa.org/index.php/JIME/index.
- Brilio. “3 Komponen Merdeka Belajar dan Miskonsepsi Yang Mengiringinya.” Diakses pada 03 Juli 2022, https://www.brilio.net/creator/3-komponen-merdeka-belajar-dan-miskonsepsi-yang-mengiringinya-215286.html.
- Daradjat, Zakiyyah. Ilmu Jiwa Agama. Jakarta: Bulan Bintang, 2005.
- Emzir. Metodologi Penelitian Kualitatif : Analisis Data. Jakarta: Raja Grasindo Persada, 2010.
- Halimah, Leli. Pengembangan Kurikulum dan Pembelajaran di Era Globalisasi. Bandung: Refika Aditama, 2020.
- Hariyanto dan Muchlas, Samani. Konsep dan Model Pendidikan Karakter. Bandung: PT. Remaja Rosda Karya, 2011.
- Herbert, Frank. “Merdeka Belajar Online.” Diakses pada 25 Juli 2022, https://www.kom pasiana.com/syekhmuhammad/5df20d25d541df6ca8471992/merdeka-belajar-atau-belajar-merdeka?page=all.
- Islam, Mihayatul. “Pengertian Pendidikan Karakter Menurut Undang-Undang, Simak Penjelasannya.” Diakses pada 06 Agustus 2022, https://mihayatulislam.sch.id/index.php?id=berita&kode=34.
- Kunandar. Guru Profesional Implementasi Kurikulum Tingkat Satuan Pelajaran
- (KTSP) dan Persiapan Menghadapi Serttifikasi Guru. Jakarta: Raja Grafindo Persada, 2007.
- Kurka. “Prinsip Pembelajaran Kurikulum Merdeka.” Diakses pada 04 Juli 2022, https://kurikulummerdeka.com/prinsip-pembelajaran-kurikulum-merdeka/.
- Majid, Abdul. Pendidikan Agama Islam Berbasis Kompetensi. Bandung: PT. Remaja Rosdakarya, 2004.
- Mayfile. “6 Dimensi Kurikulum Merdeka Belajar.” Diakses pada 14 Agustus 2022, https://www.mayfileku.com/2022/04/6-dimensi-profil-pelajar-pancasila-pada.html.
- Moeleong, J., Lexy. Metodologi Penelitian Kualitatif. Bandung: Remaja Rosda Karya, 2019.
- Mulyasa. Kurikulum Berbasis Kompetensi. Bandung: Remaja Rosda Karya, 2008.
- Mulyasa. Manajemen Pendidikan Karakter. Jakarta: PT. Bumi Aksara, 2011.
- Mustoip, Sofyan. Implementasi Pendidikan Karakter. Surabaya: Jakad Publisiing, 2018.
- Pintek. “Ini Beda Kurikulum Merdeka Belajar dan Kurikulum Sebelumnya.” Diakses pada 05 September 2022, https://pintek.id/blog/ini-beda-kurikulum-merdeka-belajar-dan-kurikulum-sebelumnya/.
- Pintek. “Ini Beda Kurikulum Merdeka Belajar dan Kurikulum Sebelumnya.” Diakses pada 05 September 2022, https://pintek.id/blog/ini-beda-kurikulum-merdeka-belajar-dan-kurikulum-sebelumnya/.
- Rahayu, Restu. “Implementasi Kurikulum Belajar Di Sekolah Penggerak.” Jurnal Basicedu 6, no. 4 (Juli 2022): 3-4, https://jbasic.org/index.php/basicedu/article/view/3237/pdf.
- Rahmadayanti, Dewi dan Hartoyo, Agung. “Potret Kurikulum Merdeka, Wujud Merdeka Belajar di Sekolah Dasar.” Jurnal Basicedu 6, no. 4 (Desember 2022): 6-7. https://jbasic.org/index.php/basicedu/article/view/3431/pdf.
- Ramayulis. Metodologi Pendidikan Agama Islam. Jakarta: Kalam Mulia, 2005.
- Tangahu, Werty. “Pembelajaran Di Sekolah Dasar: Guru Sebagai Penggerak.” Jurnal Prosiding 4, no. 2 (September 2021): 4. https://ejurnal.pps.ung.ac.id/index.php/PSNPD/article/view/1081.
- Usman dan Nurdin. Konteks Implementasi Berbasis Kurikulum. Jakarta: PT. Raja Grafindo
- Persada, 2002.
- Yaumi, Muhammad. Pendidikan Karakter Landasan, Pilar, dan Implemntasi. Jakarta: Prenadamedia Group, 2016.
References
“JDIH BPK RI.” Peraturan Pemerintah No. 55 Tahun 2007, Tentang Pendidikan Agama dan Pendidikan Keagamaan Bab I, pasal 2, ayat (1) dan (2), Diakses pada 05 September 2022, https://peraturan.bpk.go.id/Home/Details/4777/pp-no-55-tahun-2007.
“JDIH BPK RI.” Undang-Undang RI Nomor. 20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional, Diakses pada 05 September 2022, https://peraturan.bpk.go.id/Home/Details/43920/uu-no-20-tahun-2003#:~:text=Dalam%20UU%20ini%20diatur%20mengenai,bahasa%20pengantar%3B%20dan%20wajib%20belajar.
Amin, M. & Syahrir. “Pembangunan Pendidikan Merdeka Belajar
(Telaah Metode Pembelajaran).” Jurnal Ilmiah Mandala Education 6, no. 1 (April 2020): 7. http://ejournal.mandalanursa.org/index.php/JIME/index.
Brilio. “3 Komponen Merdeka Belajar dan Miskonsepsi Yang Mengiringinya.” Diakses pada 03 Juli 2022, https://www.brilio.net/creator/3-komponen-merdeka-belajar-dan-miskonsepsi-yang-mengiringinya-215286.html.
Daradjat, Zakiyyah. Ilmu Jiwa Agama. Jakarta: Bulan Bintang, 2005.
Emzir. Metodologi Penelitian Kualitatif : Analisis Data. Jakarta: Raja Grasindo Persada, 2010.
Halimah, Leli. Pengembangan Kurikulum dan Pembelajaran di Era Globalisasi. Bandung: Refika Aditama, 2020.
Hariyanto dan Muchlas, Samani. Konsep dan Model Pendidikan Karakter. Bandung: PT. Remaja Rosda Karya, 2011.
Herbert, Frank. “Merdeka Belajar Online.” Diakses pada 25 Juli 2022, https://www.kom pasiana.com/syekhmuhammad/5df20d25d541df6ca8471992/merdeka-belajar-atau-belajar-merdeka?page=all.
Islam, Mihayatul. “Pengertian Pendidikan Karakter Menurut Undang-Undang, Simak Penjelasannya.” Diakses pada 06 Agustus 2022, https://mihayatulislam.sch.id/index.php?id=berita&kode=34.
Kunandar. Guru Profesional Implementasi Kurikulum Tingkat Satuan Pelajaran
(KTSP) dan Persiapan Menghadapi Serttifikasi Guru. Jakarta: Raja Grafindo Persada, 2007.
Kurka. “Prinsip Pembelajaran Kurikulum Merdeka.” Diakses pada 04 Juli 2022, https://kurikulummerdeka.com/prinsip-pembelajaran-kurikulum-merdeka/.
Majid, Abdul. Pendidikan Agama Islam Berbasis Kompetensi. Bandung: PT. Remaja Rosdakarya, 2004.
Mayfile. “6 Dimensi Kurikulum Merdeka Belajar.” Diakses pada 14 Agustus 2022, https://www.mayfileku.com/2022/04/6-dimensi-profil-pelajar-pancasila-pada.html.
Moeleong, J., Lexy. Metodologi Penelitian Kualitatif. Bandung: Remaja Rosda Karya, 2019.
Mulyasa. Kurikulum Berbasis Kompetensi. Bandung: Remaja Rosda Karya, 2008.
Mulyasa. Manajemen Pendidikan Karakter. Jakarta: PT. Bumi Aksara, 2011.
Mustoip, Sofyan. Implementasi Pendidikan Karakter. Surabaya: Jakad Publisiing, 2018.
Pintek. “Ini Beda Kurikulum Merdeka Belajar dan Kurikulum Sebelumnya.” Diakses pada 05 September 2022, https://pintek.id/blog/ini-beda-kurikulum-merdeka-belajar-dan-kurikulum-sebelumnya/.
Pintek. “Ini Beda Kurikulum Merdeka Belajar dan Kurikulum Sebelumnya.” Diakses pada 05 September 2022, https://pintek.id/blog/ini-beda-kurikulum-merdeka-belajar-dan-kurikulum-sebelumnya/.
Rahayu, Restu. “Implementasi Kurikulum Belajar Di Sekolah Penggerak.” Jurnal Basicedu 6, no. 4 (Juli 2022): 3-4, https://jbasic.org/index.php/basicedu/article/view/3237/pdf.
Rahmadayanti, Dewi dan Hartoyo, Agung. “Potret Kurikulum Merdeka, Wujud Merdeka Belajar di Sekolah Dasar.” Jurnal Basicedu 6, no. 4 (Desember 2022): 6-7. https://jbasic.org/index.php/basicedu/article/view/3431/pdf.
Ramayulis. Metodologi Pendidikan Agama Islam. Jakarta: Kalam Mulia, 2005.
Tangahu, Werty. “Pembelajaran Di Sekolah Dasar: Guru Sebagai Penggerak.” Jurnal Prosiding 4, no. 2 (September 2021): 4. https://ejurnal.pps.ung.ac.id/index.php/PSNPD/article/view/1081.
Usman dan Nurdin. Konteks Implementasi Berbasis Kurikulum. Jakarta: PT. Raja Grafindo
Persada, 2002.
Yaumi, Muhammad. Pendidikan Karakter Landasan, Pilar, dan Implemntasi. Jakarta: Prenadamedia Group, 2016.